Jumat, 20 Juli 2012

Mereka yang Selalu Bersyukur part 1

“setiap orang pasti sudah memiliki nasibnya masing-masing dan nasib tersebut pasti sudah ditentukan sejak lahir oleh Allah”. Kata-kata itu mungkin memang klise, semua orang tau hal itu, dan yang semua orang tau Allah pasti akan merubah nasib seseorang yang ingin memperbaiki nasibnya. Sama seperti nasib orang-orang dibawah ini, saya yakin Allah akan memperbaiki nasib mereka, skenario Allah itu indah.
Pertama adalah, siti (bocah sipedagang bakso keliling)
     Siti adalah seorang gadis kecil umurnya berkisar antara 7 tahun dia tinggal diBanten (kalau tidak salah), nama siti yang indah tidak seindah nasibnya, dia hanya tinggal dengan ibunya dirumah yang bisa dikatakan kecil, ibunya seorang buruh serabutan, pekerjaannya tak menentu, kadang ada kadang tidak, sedangkan siti adalah murid sekolah dasar yang merangkap menjadi pedagang bakso keliling dikampungnya. Setiap pulang sekolah siti selalu berjualan keliling kampung, bakso yang siti jual bukan miliknya namun milik tetangganya, siti hanya diminta untuk menjualnya keliling kampung. Biasanya siti berjualan selama 4 jam, siti berjalan mengelilingi kampung sambil membawa container yang beratnya mungkin setengah dari berat badannya, biasanya siti berjualan dalam keadaan perut kosong. ya, Tidak ada yang bisa iya makan sepulang sekolah, bukan karena ibunya sibuk dan tidak sempat masak, tapi memang karena tidak ada yang bisa dimasak untuk makan siang, tidak jarang siti iri dengan teman-temannya yang membeli bakso dagangannya mereka bisa bermain dan jajan sesuka hati mereka sedangkan siti ? ia harus berjuang setengah mati untuk membantu ibunya mencari nafkah. Satu hal yang membuat saya iba, saat teman-teman siti menyantap lezatnya bakso dagangan siti, siti hanya bisa mencium aroma bakso tersebut dan hanya bisa melihat saja tanpa bisa merasakan lezatnya bakso dagangannya. “kadang kadang siti iri sama temen-temen, mereka bisa makan bakso, sedangkan siti cuma bisa ngeliat aja” ujarnya. Setelah 4 jam berkeliling kampung siti menyetorkan hasil dagangannya kepada si pemilik bakso, dan alangkah terkejutnya saya saat saya tau upah siti berjalan kaki keliling kampung selama 4 jam dengan keadaan perut kosong dan cuaca yang panas hanya Rp. 2000. Bukan keinginan siti untuk berjualan bakso keliling kampung, tapi apa daya, siti harus melakukan hal itu untuk membantu ibunya mencari nafkah, dan demi mendapatkan sesuap nasi. Anak sekecil itu seharusnya tidak merasakan hidup sekeras itu, tapi walaupun siti hidup keras dia tetap bersyukur atas apa yang selama ini dia terima, permintaan siti mungkin simple untuk kebanyakan orang, siti hanya ingin ibunya sehat dan diberikan rezky oleh Allah. Selain itu ada lagi keinginan siti, dia ingin makan dengan lauk daging, daging ayam, ikan, tahu, tempe juga kerupuk. Untuk kebanyakan orang mungkin itu mudah tapi untuk siti makan dengan garam dan kerupuk saja cukup sulit.
Ya Rabb, mereka (siti & ibunya) layak mendapatkan yang setimpal dengan usaha yg mereka lakukan, jaga mereka, kabulkan setiap doa mereka, limpahkan rizky mu yang halal kepada mereka dan jangan biarkan mereka menyerah Ya Rabb. Amin.
Siti adalah salah satu umat Mu yang terpilih Ya Rabb.
Sumber : Orang Pinggiran Trans 7

Kamis, 19 Juli 2012

Friends :D

“In everyone's life, at some time, our inner fire goes out. It is then burst into flame by an encounter with another human being. We should all be thankful for those people who rekindle the inner spirit.” - Albert Schweitzer

“Oh, the comfort, the inexpressible comfort of feeling safe with a person; having neither to weigh thoughts nor measure words, but to pour them all out, just as they are, chaff and grain together, knowing that a faithful hand will take and sift them, keep what is worth keeping, and then, with a breath of kindness, blow the rest away.” - George Eliot

"We all take different paths in life, but no matter where we go, we take a little of each other everywhere."

"What sweetness is left in life, if you take away friendship? Robbing life of friendship is like robbing the world of the sun. A true friend is more to be esteemed than kinsfolk.
Marcus Tullius Cicero

"Don’t ever you think about what your friends give to you but think about what you give to them"
We started our group....Our circle of friends....And like that circle....There is no beginning or end....Yes, we must ever be friends; and of all who offer you friendship let me be ever the first, the truest, the nearest and dearest!" - Henry Wadsworth Longfellow

Minggu, 15 Juli 2012

Ramadhan


“The medicine of the heart is in five things: reading the Qur’an and pondering over its meaning, having an empty stomach, praying at night (qiyaam al-layl or tahajjud), beseeching Allah at the time of suhoor, and keeping company with righteous people.”
[A saying of Yahya bin Muaadh (May Allah be pleased with him)]

"Allaah has made Laylat al-Qadr in this month, which is better than a thousand months, as Allaah says...The Night of Al-Qadr is better than a thousand months. Therein descend the angels and the Rooh [Jibreel (Gabriel)] by Allaah's Permission with all Decrees, there is peace until the appearance of dawn." -
[al-Qadar 97:1-5]

What A Night, One wakes Another
No Night Could Be Better & No Gift Could Be Better Than a Guide,
For The Journey Of Life, It Is Recommended To Spend A Part Of The Nights In Prayers..
“Seekers are Winners, Sleepers are Losers”

Memories of moments celebrated together
Moments that have been attached in my heart, forever
Make me miss you even more this ramadan
Hope this ramadan brings in Good Fortune and Abounding Happiness for you.
Happy Ramadan

“Puasa dan Al-Qur’an itu akan memberikan syafaat kepada hamba di hari kiamat. Puasa akan berkata, ‘Ya Rabbi, aku telah menghalangi- nya dari makan dan syahwat, maka perkenankanlah aku memberikan syafa ‘at untuknya.’ Sedangkan Al-Qur’an akan berkata, ‘Ya Rabbi, aku telah menghalanginya dan tidur di malam hari, maka perkenankan aku memberikan syafaat untuknya. ‘Maka Allah (SWT)memperkenankan keduanyamemberikan syafaat. ”
(HR. Imam Ahmad dan Ath Thabrani) 

Sources:



Sabtu, 14 Juli 2012

Great

don't ya ever though and waitin' about what your friends have done for ya, but though about what you've done for them, but honestly i never give them anything but they always give me everything that i need.

Helping me when i need some help.

Give so much spirit when i give up.

Told me when i was wrong, forget and angry and they always asking me to be someone great.

friendship not only for now, tomorrow, next week, next month, next year, next decade but friendship is for ever.  

we're young, wild and free


:D it just not for now, tomorrow, next week, next month and next year, but it for ever.